Bagi para penggemar sepakbola, nama Santiago Bernabeu pasti akrab terdengar. Ya, stadion ini milik sang Raja Eropa dengan 12 gelar, Real Madrid. Stadion ini tergolong berukuran raksasa di eropa dengan berkapasitas lebih dari 80 ribu tempat duduk. Di saat-saat pertandingan besar, seperti El Classico yang mempertemukan Madrid dengan Barcelona, atau derbi kota Madrid versus Atletico,… Read More
Author: Arief Adi Wibowo
Halal Bil Halal 2017 : Bertemu Sandiaga Uno
Di sela halal bil halal di kediaman Bapak Chairul Tanjung (CT), Sandiaga Abdurrahman Jusuf, putra saya, bertemu Sandiaga Salahuddin Uno. Kata Pak CT, kalau yang kecil ini tanpa Uno tp Jusuf jadi dia anak Pak Burhanudin Jusuf Habibie dan Pak Jusuf Kalla 😊 Nama anak saya ini hasil nadzar dengan puasa khawas al khawash (puasa… Read More
Cara Cepat Memulai Knowledge Mapping
Sejujurnya, agak sulit di saat saya memulai menulis judul artikel ini. Dalam salah satu value yang kami yakini di KM Plus, tidak ada short-cut dalam melakukan inisiatif knowledge management (KM), bahkan tidak ada magic tools yang cocok untuk setiap organisasi. Mengapa demikian? Kami meyakini KM sangat kontekstual, di mana tiap organisasi memiliki keunikan dalam manusia… Read More
Di Balik Kemenangan Jokowi 2014 (Bagian 2)
CRAFTING POLITICAL CAMPAIGN : JOKOWI ADALAH KITA (Tulisan lama ini baru dipublikasi agar dapat menjadi sharing pengalaman seperti untuk kepentingan studi komunikasi politik) Trend penurunan elektabilitas seperti yang dijelaskan di bagian 1, tidak bisa diabaikan dalam sebuah pertarungan politik di level pemilihan presiden. Jarak kian rapat, yang dalam beberapa survei politik yang dipublikasikan di media massa waktu… Read More
Di Balik Kemenangan Jokowi 2014 (Bagian Satu)
(Tulisan lama ini baru dipublikasi agar dapat menjadi sharing pengalaman seperti untuk kepentingan studi komunikasi politik) Research Management Me dio april 2014, setelah hiruk pikuk pemilihan legislative usai, intensitas pertarungan politik justru semakin tinggi. Panggung Akbar berikutnya bagi para politisi adalah pemilihan presiden. Gagalnya PDIP meraih 20% lebih suara cukup mengejutkan, mengingat di awal, banyak… Read More